/*

Kelebihan Dan Kekurangan Rangkaian Seri dan Rangkaian Paralel Yang Harus Kalian Perhitungkan Sebelum Memutuskan Membuat Rangkaian Yang Sesuai Dengan Kebutuhan

Rangkaian Seri Vs Rangkaian Paralel,-Komponen sebuah rangkaian kelistrikan atau rangkaian elektronik dapat dihubungkan dengan berbagai cara. Ada Dua tipe rangkaian kelistrikan yang paling sederhana yaitu rangkaian seri dan parallel. Rangakaian seri merupakan Rangkaian yang disusun secara sejajar antara satu beban ke beban yang lain (lampu red beban), sedangkan Rangkaian parallel merupakan rangkaian yang disusun secara berderet antara satu beban ke beban yang lain (lampu red beban). Komponen yang tersusun seri akan terhubung melalui satu jalur, sehingga aliran arus listrik akan mengalir ke semua komponen. Pada rangkaian paralel, tegangan yang melewati tiap komponen adalah sama, dan total arus adalah jumlahan arus yang melewati tiap komponen.

Baca Juga: Cara Mengisi Freon AC Mobil Kesayangan

Kelebihan dan Kekurangan Rangkaian Seri dan Rangkaian Paralel

Dengan adanya perbandingan ini mudah-mudahan dapat digunakan sebagai bahan pertimbangan sobat sekalian dalam menentukan, apakah akan membuat rangkaian seri atau paralel , tentunya sesuai kebutuhan sobat semua, ok mari kita simak ulasan dari kami berikut ini:

A. Rangkaian Seri

1.1  Kelebihan Rangkaian Seri

  1. Rangkaian lebih mudah dibuat
  2. Biaya pembuatan rangkaian lebih murah
  3. Analisa Kerusakan Lebih cepat
  4. Lebih Efesian dalam menghantarkan arus listrik
  5. Arus yang mengalir melalui masing- masing komponen besarnya sama.
  6. Dengan rangkaian seri pada sumber listrik kita dapat menaikkan tegangan,karena jika 2 buah baterai masing-masing-masing memiliki tegangan 12 Volt, maka jika kedua baterai tersebut di rangkai secara seri  akan mampu mengeluarkan tegangan sebesar 2 x 12 Volt = 24 Volt
  7. Jika kita merangkai  sumber listrik Dengan rangkaian seri maka besar arus adalah tetap dan besar tegangannya merupakan penjumlahan dari maisng-masing tegangan yang ada.
Perbandingan Rangkaian Seri dan Rangkaian Paralel

1.2 Kekurangan Rangkaian Seri

  1. Jika salah satu mati, maka beban yang lain juga ikut mati
  2. Pembagian arus listrik yang tidak merata
  3. Nyala lampu lebih redup.
Perbandingan Rangkaian Seri dan Rangkaian Paralel



B.  Rangkaian Paralel

1.1 Kelebihan Rangkaian Paralel

  1. Karena masing-masing komponen terhubung dengan sumber listrik,maka jika ada salah satu beban yang mati, beban yang lain tidak ikut mati.
  2. Lebih efesian menghantarkan tegangan, karena pada semua beban pada rangkaian seri mendapatkan besar tengangan yang sama besar.
  3. Dengan rangkaian Paralel pada sumber listrik kita dapat menaikkan arus, karena jika 2 buah baterai masing-masing-masing memiliki tegangan 12 Volt dengan arus 5 Ampere, maka jika kedua baterai tersebut di rangkai secara Paralel akan mampu mengeluarkan arus sebesar 2 x 5 Ampere =  10 Ampere.
  4. Jika kita merangkai  sumber listrik Dengan rangkaian paralel maka besar tegangan adalah tetap dan besar arusnya merupakan penjumlahan dari masing-masing arus yang ada.
Perbandingan Rangkaian Seri dan Rangkaian Paralel



1.2 Kekurangan Rangkaian Paralel

  1. Rangkaian lebih Sulit dibuat
  2. Biaya pembuatan rangkaian lebih mahal
  3. Analisa Kerusakan Lebih sukar
  4. Kurang Efesian dalam menghantarkan arus listrik,karena pada semua beban pada rangkaian paralel mendapatkan arus dengan besar yang berbeda tergantung dengan tahanannya.
  5. Arus yang mengalir melalui masing- masing komponen besarnya tidak sama tergantung dengan besar tahanan rangkaiannya.
Perbandingan Rangkaian Seri dan Rangkaian Paralel

Sekian dan terimakasih, silahkan kunjungi juga posting kami ini :Inilah 5 Tipe RemTromol Pada Mobil Yang Harus Anda Ketahui.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel